Rabu, 01 Juli 2020

Kebiasaan Baru - Etika Batuk dan Bersin

Ketika batuk atau bersin kita mengeluarkan droplet (cipratan cairan dari saluran pernapasan) yang dapat menularkan virus ke orang lain. Namun jika batuk dan bersin ini kita lakukan dengan benar, maka kemungkinan penularannya kecil.

Oleh karena itu gunakan etika batuk dan bersin dengan baik untuk melindungi orang-orang di sekitar kita dari penularan COVID-19.